Selasa, 22 Januari 2019

Langkah-langkah membuat daftar isi di Ms. Word

1. Buka aplikasi Ms. Word

2. Masuk ke Reference, lalu klik "table of contents". dan pilih tabel otomatis 1 / otomatis 2 atau anda bisa juga isi manual

3. Setelah itu anda isi dengan judul atau isi dari daftar tersebut

Tidak ada komentar:

Posting Komentar